Belajar Grammar Bahasa Inggris

Grammar adalah ilmu yang mempelajari tentang cara penyusunan kata yang memiliki wujud tertentu menjadi sebuah kalimat yang benar dan tepat.

Saran untuk belajar Grammar Bahasa Inggris:
1.Diawali dengan hal hal yang paling  dasar.
 Hal dasar yang di maksud adalah menguasai dulu simple tense, verb, adverb, adjective, phrase, clause dan hal dasar lainnya.
2.Kebiasaan
Mencoba untuk sering mendengar lagu berbahasa Inggris. Membaca, menonton biasakanlah memilih yang berbahasa inggris. Apabila kebiasaan ini sering di lakukan maka akan membantu dalam mempermudah belajar grammar Bahasa Inggris.
3. Praktek.
Jangan takut salah, praktek sangat di anjurkan dalam meningkatkan ketrampilan berbahasa inggris. apabila dilakukan secara terus menerus maka lama kelamaan akan menjadi lancar. Jangan lupa susunannya juga di pastikan selalu benar.
4. Kamus.
Untuk mencari kata yang belum di mengerti.
5. Fokus Menghafal susunan tenses dalam bentuk positif, cobalah membuat kalimat sederhana dengan di tulis.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar